Family Gathering di kampung daun Lembang

Family Gathering di kampung daun Lembang

Family Gathering Adalah kegiatan yang dilakukan perusahaan dalam rangka mempererat hubungan karyawan dan menumbuhkan keakraban antara karyawan dan seluruh anggota keluarga baik istri, suami, dan anak-anak dari seluruh karyawan. Gathering perusahaan biasanya diisi dengan acara Fun Outbound dan acara lain yang menghibur seperti live music, organ tunggal, tour trip dll. Permainan Outbound bersifat low impact games yang dikemas dengan menarik dan menyenangkan.

Tempat Family gathering di Lembang

Kali ini kami sebagai marketing villa lembang akan memberikan informasi villa yang pas untuk Acara kegiatan Family Gathering di Lembang Kususnya di Villa Kampung daun trinty

Adapun Liburan anda ingin berkesan bersama kami simak tips traveler pemula ini :

Pesatnya perkembangan teknologi saat ini dan penyebaran informasi yang sangat cepat membuat kehidupan masyaraka kini mengikuti jaman. Foto indah yang sukses mencuri perhatian dari sosial media, tiket transportasi murah dan mudahnya masyarakat untuk mengakses internet tentun membuat anda selalu berkeinginan untuk pergi traveling. Jalan-jalan kini sedang menjadi salah satu hits dari perkembangan jaman. Namun, tentunya bagi anda sebagai salah satu traveler pemula juga banyk yang harus di ketahui. Apa saja yang harus diperhatikan bagi anda traveler pemula agar liburan lebih menyenangkan? Perhatikan 7 tips untuk anda yang ingin berepergian dengan sempurna.

UCAPKAN SELALU KALIMAT BISMILLAH DAN TERUS BERDOA
Jangan lupa untuk terus berdoa kepada Allah agar setiap moment perjalanan anda terus di lindungi pada setiap langkah. Sebagai umat manusia yang memiliki kesempatan untuk jalan-jalan adalah anugrah. Jadilalah orang yang selalu bersyukur atas setiap ketentuan Allah.

NIAT DAN TAU TUJUAN
Saat ini yang sangat anda harus perhatikan adalah niat anda dan tujuan ingin menjadi traveler. Berdasarkan niat positif itu membuat segalanya akan menjadi lebih baik. Jangan selalu memulai perjalanan karena account instagram anda tak memiliki banyak foto yang di tampilkan. Liburan yang baik juga menyenangkan adalah kegiatan anda yang tidak terupload di media sosial manapun. Utamakan niat anda adalah untuk bersenang-senang dan bersyukur untuk setiap pemandangan yang anda lihat di alam. Jangan pernah merasa ingin mendapatkan pujian dari teman anda di media sosial. Jangan buat liburan anda untuk hanya mencari pujian atau ingin dianggap mampu dan kekinian.

UNTUK TRAVELER PEMULA CARI INFORMASI LEBIH BANYAK
Mengakses informasi di internet adalah cara termudah untuk mendapatkan apa yang anda perlukan. Informasi perjalana, jadwal, tujuan wisata, keperluan keuangan, dan rencana-rencana lainnya. Jangan lupa untuk mencari setiap infromasi dari teman atau saudara-saudara anda yang sudah pernah ke tujuan anda.

PERJALANAN ANDA ADALAH PETUALANGAN ANDA.
Memang saat anda berada di tempat baru yang mampu membuat anda terkesan, kita sebagai traveler pemula sangat antusias untuk mencoba apapun. Ini buruk, bila anda cara yang terburu-buru atau dipaksakan. Rasakan setiap waktu yang anda lewati. Jangan pernah untuk terburu-buru beranjak dari satu tempat untuk mengejar tempat yang lain.

TERBUKA PADA HAL BARU
Memiliki ide untuk berpergian menjadi tolak ukur anda untuk bisa terbuka pada hal baru dan menjadi sesuatu yang postif. Saat melakukan traveling anda akan terus bertemu dengan orang baru dari segala penjuru. Selalu berfikir positif, Bisa jadi orang tersebut dapat membantu perjalanan anda atau bahkan menjadi teman akrab di kemudian hari. Cobalah untuk Terbuka dengan hal baru dan orang baru yang anda temui di perjalanan. Ini adalah salah satu hal yang mungkin tidak anda dapatkan jika anda terus di rumah dan menjalani aktivitas seperti biasa.

JADIKAN SEBAGAI PENGALAMAN
Traveling sudah menjadi gaya hidup yang banyak dilakukan orang mulai anak muda hingga orang tua yang telah berkeluarga. Sebagai pemula, ada saja kesalahan yang dilakukan saat pertama kali traveling dan ini wajar terjadi. Jadi jangan canggung untuk memulai perjalanan ini. Jika ini berhasil maka anda akan terus ingin mencoba lagi dan lagi.

Berikut ulasan kami untuk anda yang ingin mencoba untuk jalan-jalan da mencoba menjadi traveler pemula. Sekian, semoga tulisan ini bermanfaat. Terima kasih, salah traveler.

KEGIATAN FAMILY GATHERING FUNGSI DAN TUJUANYA
Kegiatan ini akan dapat memberikan penyegaran kembali pikiran yang sudah suntuk yang dikarenakan rutinitas yang menyita waktu seperti berangkat pagi sekali dan pulang larut malam sehingga komuniksi dan interaksi antar sesama anggota keluarga hampir tidak dapat dilaksanakan. Dengan Family Gathering suasana yang mulai renggang akan menjadi hangat dan akrab kembali.

Family Gathering Bandung ini sering dilaksanakan oleh perusahaan, keluarga besar, reuni para alumni, arisan bahkan sekarang Family Gathering banyak dilakukan oleh komunitas – komunitas, ataupun perkumpulan dalam suatu lingkungan perumahan, dimana sesama warga berkumpul bersama untuk pergi ke suatu tempat yang indah alam pegunungan dan melakukan kegiatan Family Gathering di sana.

Lokasi outbound dan wisata seperti pantai atau pegunungan adalah tempat yang sangat tepat dan kami rekomendasikan. Namun, jika ingin lokasi yang dekat dan mudah terjangkau maka dapat pula menjadi alternative.

Tujuan dari Family Gathering
Mengenal lebih dekat keluarga besar perusahan.
Menumbuhkan kebersamaan dan keakraban dalam tim.
Meningkatkat kualitas hubungan interpersonal dengan lebih mengenal dan memahami satu dengan yang lain.
Memberikan alternatif kegiatan yang menghibur untuk menghilangkan stres dan penat karena beban kerja.
Merefresh kembali semangat, pikiran, dan emosi agar lebih rileks dan senang.
Menumbuhkan semangat kerjasama untuk mencapai tujuan.
Meningkatkan kekompakan dan kesolidan dalam tim kerja.
Konsep Family Gathering dapat dilakukan.
Outdoor program
Indoor Program
Fun Games
Team Building

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Call Pak Akun
Whatsapp
Don`t copy text!