Liburan dan Tempat Menginapan di Lembang Bandung merupakan salah satu kebutuhan yang saling berkaitan selama anda berlibur menghabiskan akhir pekan,rencanakan dengan baik saat anda merencanakan liburan ke bandung dan perhitungkan dengan benar untuk mencari tempat penginapan di lembang salah satunya ialah Villa Kampung Daun Trinity merupakan kawasan Villa sekaligus Penginapan dengan fasilitas Kolam Renang [ Private Pool ] Harga Murah fasilitas lengkap dekat dengan tempat wisata liburan di Lembang Bandung
Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, telah menjadi salah satu tujuan favorit para wisatawan, baik dari dalam maupun luar kota. Destinasi wisatanya banyak banget, antara lain Situ Lembang, Gunung Tangkuban Perahu, Floating Market, dan sebagainya.
Villa Kampung Daun Trinity Lembang, Bandung. Penginapan Hotel ini menawarkan tempat menginap dengan suasana tradisional yang sangat kental. Kamu bisa memilih Classic Roomyang memiliki interior kamar dengan lapisan kayu tradisional. Isinya pun dilengkapi furnitur kontemporer yang membuat suasana hati semakin tenang dan nyaman.
Buat kamu yang mencari penginapan bernuansa outdoor, Grafika Cikole bisa menjadi pilihan yang tepat. Penginapan yang berlokasi di Jalan Tangkuban Perahu KM. 8, Lembang, Jawa Barat, ini menyediakan beberapa opsi menginap, mulai dari berkemah di camping groundhingga di dalam pondok yang super nyaman.
Nuansa outdoor terasa sangat terasa karena lokasinya berada di tengah hutan pinus. Di sini kamu bisa menikmati beragam fasilitas outdoor yang begitu asyik, seperti flying fox, berkuda, hingga trekking. Harganya relatif murah
Villa Istana Bunga Lembang. Selain namanya yang unik, konsepnya pun tak biasa. Kamu bisa menikmati penginapan dengan nuansa tradisional.
Selain itu, penginapan ini juga dikelilingi kawasan hijau dan berada di tepi danau. Fasilitasnya gak perlu diragukan lagi. Semuanya lengkap, mulai dari akses internet gratis, televisi, hingga kolam renang.
Nilai plusnya lagi, penginapan ini dekat dengan banyak tempat wisata, seperti Observatorium Bosscha, Pasar Apung, dan De’ Ranch Dusun Bambu,Park And Zoo
Lembang punya banyak destinasi wisata menarik. Salah satunya Hutan Grafika Cikole, yang ada Villa penginapan Pondok Wisata Alam. Yuk coba bermalam di sana
Liburan saat ini memang sudah menjadi kewajiban bagi semua orang tak terkecuali saya. Buat saya, liburan itu sangat menyenangkan. Selain karena bisa menghilangkan stress, liburan juga bisa memperpanjang umur lho. Banyak pilihan tempat wisata di Indonesia yang bisa dijadikan alternatif untuk berlibur bersama teman atau keluarga.
Dari sekian banyak tempat wisata, ada nih salah satu tempat wisata yang menurut saya, wajib banget kamu kunjungi adalah Grafika Cikole. Tempat wisata ini berlokasi di Lembang-Bandung Jawa Barat, tempatnya sangat asri dan suasana nya berbeda dari tempat wisata yang lain
Banyaknya pilihan aktivitas yang dapat dilakukan di sana, membuat Grafika Cikole semakin dikenal dan semakin banyak orang yang ingin pergi berwisata ke sana untuk berlibur bersama teman atau keluarga. Pada saat saya dan teman-teman berlibur dis ana, kami memilih menginap di Villa Kampung Daun Trinity
Di penginapan Villa ini, kamu bisa mendapatkan fasilitas yang sangat komplit, dari mulai kapasitas kamar yang bisa muat banyak (30 orang), breakfast, TV, air hangat, air mineral, dispenser, balkon dan juga fasilitas Jungle Tracking yang bisa kamu lakukan mulai dari jam 06.00 pagi. Jadi jangan sampa bangun kesiangan ya!
Sensasi menginap di tengah Villa Lembang pun, bisa kamu rasakan pada saat malam hari. Suasananya yang sangat dingin, bisa buat kamu segera bangkit dari tempat tidur dan langsung melipir ke api unggun sambil menikmati jagung bakar bareng temen-temen di tengah hutan.
Keunggulan Menginap Di Villa Lembang
Akhir tahun 2020 telah tiba. Bagi sebagian orang, momen ini dimanfaatkan untuk berlibur bersama keluarga atau teman. Bagi Anda yang berencana menginap di luar kota, sudahkah menentukan pilihan tempat menginap
Menentukan lokasi penginapan sangat penting dilakukan. Sebab, akan berpengaruh terhadap kemudahan transportasi menuju destinasi wisata dan kenyamanan selama liburan
Salah satu tempat menginap saat berlibur ialah vila. Vila biasanya berupa bangunan rumah yang di dalamnya terdapat beberapa kamar tidur, kamar mandi, dapur, ruang keluarga, dan ruang tamu. Fasilitas tambahan lainnya ialah kolam renang, lapangan basket, lapangan bola, dan lapangan tenis. Fasilitas ini tak semua vila menyediakan
Berhemat Dan Ekonomis
Bila berwisata bersama keluarga besar, menginap di vila jauh lebih ekonomis ketimbang menyewa kamar di hotel. Hotel memiliki batasan penghuni dalam satu kamar. Bila menambah ranjang ekstra atau menggunakan layanan kamar lainnya, dikenakan biaya tambahan. Berbeda halnya dengan menyewa sebuah vila yang mampu menampung seluruh anggota keluarga. Jika ada anggota keluarga yang tak kebagian kamar, bebas mau tidur di ruang tamu atau di depan televisi. Tinggal menggelar karpet atau berbaring di sofa, tak masalah.
Terasa Di Rumah Sendiri
Vila pada umumnya berupa bangunan rumah baik satu lantai maupun dua lantai dengan berbagai ukuran yang bisa dipilih sesuai kebutuhan. Tak seperti hotel yang hanya berupa sebuah ruangan dengan ranjang, televisi, dan kamar mandi, vila jauh lebih luas. Rasanya tentu lebih nyaman seperti di rumah sendiri Salah satu destinasi wisata yang cocok untuk menginap di vila adalah Lembang di Bandung, Jawa Barat. Menginap di vila Bandung bersama keluarga akan membuat pengalaman liburan makin berkesan. Selain lebih nyaman, menginap di vila Bandung juga menawarkan pemandangan alam yang memanjakan mata. Udara Bandung yang alami akan menyegarkan pikiran Anda dari penat rutinitas di Ibu Kota
Nah, agar liburan di Bandung makin nyaman Anda tak perlu bingung memilih tempat menginap. Sejumlah vila tersedia di Bandung. Pilihannya banyak dan cara memesannya pun mudah. Harga yang ditawarkan bersaing dan makin murah
Villa murah di Lembang ini menawarkan berbagai fasilitas menarik yang bisa dinikmati para tamu yang menginap saat liburan tahun Baru 2020.
Lembang memang dikenal sebagai kawasan dengan berbagai destinasi wisata populer, mulai dari Floating Market Lembang, Farmhouse Susu Lembang
Datang ke Lembang Bandung & Resort berarti kamu harus bersiap untuk merasakan keceriaan tiada henti bersama keluarga. Fasilitas di resort ini benar-benar lengkap. Mulai dari kolam renang renang air panas, taman bermain anak-anak, kebun stowberi, hingga taman burung yang bentuknya mirip sangkar raksasa Selain itu, di resort ini juga terdapat camping ground yang memiliki fasilitas lengkap, mulai dari api unggun hingga tempat tidur yang empuk. Kamu nggak akan kesusahan untuk membuat pengalaman menarik bersama keluarga. dan rasakan pengalaman liburan ceria di Bandung
Di Lembang Bandung Jawa Barat banyak sekali tempat wisata indah yang cukup populer, bukan hanya pusat kota Bandung nya saja atau Bogor. Salah satu tempat wisata indah di Jawa Barat yang rasanya sayang sekali jika dilewatkan adalah Lembang. Lembang merupakan desa yang berada di Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, di Jawa Barat, Indonesia.
Ada banyak sekali tempat-tempat wisata menarik dan menyenangkan yang bisa kita kunjungi di Lembang, seperti Situ Lembang, Pemancingan Situ Umra, Puncak Punclut dan masih banyak lagi.
bila Anda berniat menghabiskan akhir pekan atau berlibur di Lembang. Berikut sejumlah tempat penginapan murah yang bisa jadi referensi
Villa Lembang yang memiliki lingkungan alam masih bersih dan sejuk menjadi salah satu tempat wisata yang cukup populer di Jawa Barat, banyak wisatawan lokal dan mancanegara yang memilih untuk liburan akhir pekan atau liburan akhir tahun ke Lembang daripada ke tempat yang jauh atau ke luar negeri.
Berlibur di Lembang dengan budget rendah, harus bisa mengatur dengan baik segala kebutuhan, termasuk kebutuhan akan penginapan. Pilihlah tempat penginapan murah yang berkualitas dan nyaman seperti Villa Kampung Daun , Lembang, Bandung yang menawarkan berbagai fasilitas menarik untuk para tamu sehingga tamu merasa nyaman dan berkesan saat menginap di Villa Lembang
Villa Di jendela Alam Graha Puspa Sapu Lidi
Tempat penginapan murah di Lembang dengan pemandangan malam yang temaran dan romantis ini akan membuat liburan Anda menjadi lebih berkesan, apalagi jika liburannya bersama pasangan atau anggota keluarga lainnya.
Terletak di bukit hijau, tepatnya di Jalan Sersan Bajuri Komp Graha Puspa Chideung. Tempat penginapan ini hampir menyatu dengan alam, resor yang dibangun dengan untuk memenuhi kebutuhan wisatawan yang berlibur ke Lembang, ada 25 kamar dengan lima tipe yang bisa Anda pilih sesuai kebutuhan.
Menikmati momen Liburan panjang seperti saat ini, biasa orang -orang lebih banyak memilih tempat wisata alam. Selain bisa menikmati panoram alam yang indah tersaji yaitu dapat menikmati udara segar dan alami.
Akan tetapi jika Anda berencana pergi ke Lembang Bandung, terlebih ingin menginap beberapa hari untuk mencoba relaksasi alam dan melepas penat.
Pasti akan mencari Villa murah di Lembang untuk masa Liburan anda, simak infonya disini. Memilih Villa di Lembang perlu anda lakukan sebelum berlibur dan mengunjungi tempat wisata di Bandung Tujuannya, biarliburan anda lebih tenang.
Villa Murah Di Lembang bisa menjadi lokasi menginap terbaik saat Anda berlibur ke Bandung. Terlebih bagi Anda yang masih berstatus mahasiswa tentu akan mencoba memilih hotel yang lebih murah sesuai dengan kantong mahasiswa. Seperti yang telah diketahui bahwa Bandung menyajikan banyaktempat wisata seru dan menarik yang pastinya tak cukup untuk dijelajah selama sehari. Sehingga Anda harus mencari Penginapan mudah di Bandung agar liburan semakin seru dan menyenangkan
Tips Memilih Villa Murah di Bandung
Seiring berkembangnya waktu menjadikan Kota Bandung semakin ramai dikunjungi oleh wisatawan yang datang dari berbagai penjuru. Hal inilah yang membuat banyaknya Villa hingga hotel yang dibangun di sepanjang jalan di Bandung. Mulai dari Penginapan Villa murah di Bandung hingga hotel berbintang dengan harga yang cukup mahal, hadir di Bandung untuk memanjakan wisatawan. Bagi Anda yang memiliki budget terbatas sebaiknya tak perlu khawatir.
Berikut ini akan dijelaskan tips memilih hotel murah di Bandung harga mahasiswa yang perlu Anda ketahui.
1. Dekat Lokasi Wisata
Dalam memilih hotel murah di Bandung harga mahasiswa. Pastikan hotel tersebut terletak di lokasi yang dekat dengan lokasi wisata. Dengan begitu Anda tak perlu bersusah payah jika ingin menjangkau objek wisata di Bandung serta bisa lebih menghemat biaya transportasi.
2. Tahu Lokasi Hotel
Sebelum memesan hotel, ketahui terlebih dahulu lokasi hotel tersebut dan rute untuk menuju hotel. Sehingga nantinya Anda akan lebih mudah mencari serta mengakses hotel tersebut.
3. Mudah Dijangkau
Bagi Anda yang berasal dari luar wilayah Bandung, sebaiknya pilih Villa maupun Penginapan yang mudah dijangkau baik itu oleh kendaraan pribadi maupun kendaraan umum.
4. Harga
Dalam memilih Villa murah di Bandung sebaiknya jangan hanya terfokus pada harga murah sesuai kantong mahasiswa saja tetapi sesuaikan pula dengan fasilitas yang mereka tawarkan. Pastikan fasilitas yang ditawarkan sesuai dengan kebutuhan Anda. meskipun tidak mewah tetapi masih bisa membuat Anda merasa nyaman saat menginap.
5. Memilih ruang kamar yang Kosong dan Nyaman
Pastikan pula kamar yang akan Anda pesan tersebut masih kosong dan belum dipesan sehingga Anda tidak kecewa. Selain itu pilihlah ruangan kamar yang nyaman dan aman sehingga Anda bisa merasakan istirahat yang berkualitas sambil menikmati Kota Bandung.
Jika ke Bandung tentu aja kamu wajib mampir ke Lembang. Karena, suasana yang ditawarkan Lembang jelas berbeda dengan suasana di Jakarta. Lembang memiliki pemandangan alam yang sangat indah, sekaligus letak yang strategis. Di sekitarnya, banyak tempat wisata yang bisa kamu jelajahi, misalnya, Floating Market, Farm House Susu Lembang, Gunung Tangkuban Perahu, Situ Lembang, dan lain-lain. Jangan bingung menginap di mana jika kamu ingin liburan di sekitar Lembang,
Buat kamu yang suka dengan interior Villa Di Lembang bernuansa ceria, The Peak Home Boutique Villa Penginapan bisa jadi pilihan. Villa a30 Kampung Daun yang terletak di jalan Sersan Bajuri km 4.7, Komplek Triniti Desa Cihideung Cigugur Girang ini juga menawarkan penginapan dengan lingkungan hijau yang aman, bersih, sejuk, dan ramah. Juga lengkap dengan berbagai fasilitas, seperti peralatan mandi lengkap, TV, kolam renang outdoor, BBQ, kedai kopi, karaoke, dan lain-lain. Kamu bisa menginap di sekitar The Peak
Lembang dikenal sebagai kawasan wisata di Bandung yang tak pernah sepi dikunjungi wisatawan. Mulai dari wisata alam hingga kuliner bisa kamu lakukan di Lembang. Akan lebih baik jika kamu meluangkan waktu 1 – 2 hari untuk mengunjungi semua wisata yang ada, bukan sekadar Kawah Putih dan Gunung Tangkuban Perahu.
Oleh karena itu, kamu membutuhkan tempat menginap untuk liburan beberapa hari di Lembang. Jangan khawatir tentang bujet karena kami selalu menawarkan dengan harga murah tapi bukan murahan terbaik seputar penginapan murah di Lembang
Villa Istana Bunga
Berdiri di lahan seluas 42 hektar, Villa Istana Bunga (VIB) dikenal sebagai salah satu tempat wisata terbesar di Lembang. Ada banyak jenis vila yang ditawarkan oleh penginapan di daerah Parongpong ini, salah satunya Maple House yang bisa kamu sewa per kamar.
Ada 3 jenis kamar yang disediakan Maple House, yakni kamar berisi 2 tempat tidur, 7 tempat tidur, dan 9 tempat tidur. Harga sewa kamar mulai dari harga 2020 per malam. Setiap kamar dilengkapi TV, air minum kemasan, pembuat kopi dan teh, kamar mandi, serta balkon. Jika ingin jalan-jalan di sekitar penginapan ini, kamu bisa mengunjungi Kampung Daun, Jendela Alam, dan lainnya
Bantal Guling Villa merupakan akomodasi bintang 1 di Jalan Kolonel Masturi Kampung Kramat No 1. Penginapan murah ini menawarkan bermacam tipe kamar, yaitu Double Superior, Family 3 Pax, Family 4 Pax, Family 6 Pax, dan Family 8 Pax. Selain kasur yang bersih dan nyaman, setiap kamar juga dilengkapi TV, meja, dan kamar mandi yang dilengkapi shower air panas
Imah Seniman
Mengusung konsep alam dengan bangunan khas Jawa, Imah Seniman Resort merupakan pilihan tepat untuk kamu yang ingin merasakan suasana tenang. Penginapan ini menawarkan kamar-kamar yang dilengkapi Wi-Fi, TV, pembuat kopi dan teh, balkon, kamar mandi, dan kasur nyaman. Harga sewa kamar per malam.
Di Imah Seniman Resort, terdapat area khusus yang biasa digunakan untukoutbound.Jika ingin mengunjungi tempat wisata yang tak jauh dari hotel di Jalan Kolonel Masturi No 8 ini, kamu bisa datang ke Jendela Alam, Farm House, Observatorium Bosscha, dan Vihara Vipassana Graha. Semuanya bisa ditempuh dengan jarak kurang dari 2 km.